[IP Address]
Alamat IP adalah deretan angka biner antara 32 bit sampai dengan 128 bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap computer host dalam jaringan internet. Panjang dari angka ini adalah 32 bit, dan 128 bit yang menunjukkan alamat dari computer tersebut pada jaringan internet berbasis TCP/IP.
[SSH]
SSH atau biasa disebut dengan protocol Secure Shell adalah sebuah protocol jaringan kriptografiuntuk komunikasi data yang aman, login antar muka baris perintah eksekusi jarak jauh, dan layanan jaringan lainnya antara dua jaringan computer,
[DNS]
DNS Server atau Sistem Penamaan Domain adalah system yang menyimpan informasi tentang nama host ataupun nama domain dalam bentuk basis data tersebar (distributed database) didalam jaringan computer. DNS menyediakan alamat IP untuk setiap nama host dan mendata setiap server transmisi surat (mail exchange server) yang menerima surel (email) untuk setiap domain.
Mau Tau Lebih Lanjut? Cek di Googledrive masing-masing atau klik dibawah. Jangan lupa didownload dan cantumkan sumbernya yaaa...